1.2 Set Ketua Komunitas
Kelola Ketua Komunitas dilakukan oleh Admin Dinas atau Admin P4TK sesuai lingkup binaannya;
Ketua Komunitas merupakan individu yang diangkat menjadi koordinator komunitas sesuai dengan ketentuan yang berlaku
Ketua komunitas malakukan proses pendataan terhadap anggota komunitas
Ketua komunitas dapat menambahkan anggota dan mencetak akun anggota
komunitas.
Set Ketua Komunitas GTK dilakukan saat Anda membuat komunitas baru :
Namun jika Anda belum menentukan / belum set ketua komunitas saat membuat komunitas baru, Anda dapat set komunitas baru dengan langkah-langkah berikut :
Pada daftar komunitas, pilih komunitas yang belum diset ketua komunitasnya. Klik opsi menu seperti gambar dibawah ini.
Pilih opsi menu Edit Profil Komunitas.
Akan ditampilkan halaman Update Komunitas GTK. Klik tombol PILIH KETUA untuk memilih ketua komunitas.
Akan ditampilkan daftar PTK, klik pada nama PTK yang diinginkan untuk dijadikan ketua komunitas. Gunakan fitur filter data untuk mencari PTK yang diinginkan.
Jika ketua komunitas telah ditentukan, klik SIMPAN untuk menyimpan data.
Ketua komunitas berhasil ditentukan. Cara diatas berlaku untuk menggati ketua komunitas yang sudah ada.